MEMBUAT SITEMAP PADA BLOGGER

Sitemap merupakan kumpulan informasi yang berada pada situs yang memuat banyak URL atau daftar semua link/URL yang ada di situs kita,

Sitemap merupakan kumpulan informasi yang berada pada situs yang memuat banyak URL atau daftar semua link/URL yang ada di situs kita, Berfungsi sebagai peta untuk search engine agar cepat mengindex url baru yang ada di dalam website kita.

Tidak cuma Link saja yang terdapat pada sitemap, melainkan juga terdapat metadata. Metadata adalah informasi yang memuat kapan terakhir kali kamu mengupdate website dan seberapa sering website kita diupdate.

Selain itu, fungsi sitemap adalah memudahkan pengunjung situs kita untuk mencari artikel yang sudah kita tulis, maka kita perlu menambahkan sitemap pada blog kita.

Sayang secara default blogger tidak menyediakan fitur ini, sehingga kita harus membuatnya sendiri. Ada banyak tutorial cara membuat sitemap. Nah, berikut ini cara membuat sitemap yang sangat mudah untuk dipraktekkan.

Langkah-langkah :

  1. Login ke blogger.com menggunakan akun blogger kita, dan buatlah halaman baru.
  2. Setelah terbuka isikan judul sesuai dengan keinginan kita, misalnya "SITEMAP"
  3. Masuk ke tampilan HTML
  4. Masukkan script HTML berikut, copy paste langsung.
<script src="https://sites.google.com/site/script4shared/sitemap.js"></script><script src="http://namablog.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>


Jangan lupa nama blog dengan URL blog kita. Dan selanjutnya, langkah terakhir, klik publikasikan dan lihat hasilnya.

Mudah bukan...